Dalam berkehidupan ini kadang kita berpikir tentang apa yang sebenarnya terjadi saat ini. Otak ini selalu melakukan usaha itu, untuk ingin tahu sebuah kebenaran suatu berita, dan jika sudah buntu tidak menemukan nya, maka hanya ada satu pekerjaan yang dilakukan otak, yakni menebak nebak.
Jika otak lah yang menguasai pikiran ini, tentu semua pengandaian positif akan terabaikan. Otak ini selalu berpikir tentang kemungkinan rasional, tentang kemungkinan paling buruk, dan tentang semuanya yang selalu bertentangan dengan hati ini. Tidak lah aneh, sebab otak hanyalah ingin menunjukkan daya nya dalam menelaah suatu masalah. Dan langkah yang diambil otak adalah hal yang bagus untuk upaya antisipasi kita terhadap suatu berita/masalah dalam berkehidupan ini.
Namun bagaimanapun, hati ini masih mempunyai sebuah pengandaian yang bijak, yang baik, yang positif. Di setiap waktu, hati ini selalu ber prasangkan baik, dan selalu menghayalkan yang indah indah. Hati ini hanyalah yakin, ya, itu saja.
--
Bagaimana ya kita menjawab masalah ini dengan baik?
hmm...
saya rasa, marilah kita diam sejenak, kita dengarkan dialog antara hati dan otak ini, kita pikirkan baik baik kemungkinan baik dan buruk nya, Kemudian, diam, dan berniatlah dengan pengharapan yang baik baik
don't think too much..
toh, masalah bahagia ataupun sakit, itu adalah hati yang bisa menentukan semuanya. jadi ya,, bagaimana kita bisa berdamai dengan hati kita sendiri, dan lakukan semua pengharapan yang baik baik dan indah.. insyaAllah....
rasa bahagia, rasa sakit, hanyalah sebuah bentuk respon hati kita terhadap kehidupan ini... jadi intinya, kita lah yang menentukan itu semua, tapi dengan catatan kita bisa menguasai hati ini,, Jika terlalu terbawa arus, maka, hanyalah kesedihan dan sakit yang kita rasakan berlarut larut
fyuuh....
sulit sekali memang untuk berdamai dengan hati.. semuanya butuh proses, butuh waktu,,
--
Ya Allah...
Lapangkan lah hati kami Ya Allah... mudah kan lah hati kami untuk menerima semua nya
kuat kan lah kami, hati kami semua Ya Allah....
dan, bahagiakan lah selalu.... amin Ya Allah... Ya Robbal Alamiin
-
Selamat Datang
di blog ini, Anda akan diajak untuk berpikir sejenak tentang kebingungan kehidupan, dan segala yang terjadi di dalamnya.
di setiap tulisan, dan tanggal, serta jam waktu menulis, ada makna tersendiri di dalamnya, hanya orang tertentu dan orang yang peka bisa menangkap itu semua
yap, this is my world,
have a nice day "kawan"
di setiap tulisan, dan tanggal, serta jam waktu menulis, ada makna tersendiri di dalamnya, hanya orang tertentu dan orang yang peka bisa menangkap itu semua
yap, this is my world,
have a nice day "kawan"
Blog Archive
-
►
2021
(1)
- ► Agustus 2021 (1)
-
►
2014
(13)
- ► April 2014 (1)
- ► Maret 2014 (3)
- ► Februari 2014 (2)
- ► Januari 2014 (4)
-
►
2013
(24)
- ► Desember 2013 (3)
- ► November 2013 (6)
- ► Oktober 2013 (2)
- ► September 2013 (1)
- ► Agustus 2013 (2)
- ► April 2013 (2)
- ► Maret 2013 (1)
- ► Februari 2013 (2)
- ► Januari 2013 (3)
-
►
2012
(36)
- ► Desember 2012 (3)
- ► November 2012 (1)
- ► Oktober 2012 (3)
- ► April 2012 (1)
- ► Maret 2012 (1)
- ► Februari 2012 (1)
- ► Januari 2012 (1)
-
▼
2011
(71)
-
▼
Desember 2011
(15)
- secercah ingatan...
- there is something that I want to make sure with
- Sejenak yang begitu ...
- prasangka hati
- some of thought
- Inspirasi
- beberapa cuplikan hikmah kehidupan
- awkward
- Jum'at Mubarok
- don't think too much
- Dialog otak dan hati
- stalk... stranger? or... admirer?
- Angan angan dalam ingatan
- Mengerti akan apa yang akan terjadi, dan menyadari...
- I wish....
- ► November 2011 (14)
- ► Oktober 2011 (16)
- ► September 2011 (16)
- ► Agustus 2011 (3)
- ► Maret 2011 (1)
- ► Januari 2011 (1)
-
▼
Desember 2011
(15)
-
►
2010
(7)
- ► November 2010 (2)
- ► Oktober 2010 (1)
- ► April 2010 (1)
- ► Maret 2010 (1)
- ► Januari 2010 (1)
-
►
2009
(13)
- ► Desember 2009 (1)
- ► November 2009 (1)
- ► Agustus 2009 (1)
- ► April 2009 (1)
- ► Maret 2009 (1)
- ► Februari 2009 (1)
- ► Januari 2009 (3)
-
►
2008
(6)
- ► Desember 2008 (2)
- ► November 2008 (3)
- ► Oktober 2008 (1)
Trafic Source
tulisane
hedir
Kamis, 08 Desember 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)